Tag: jual ayam filler bandung

jual ayam filler bandung

Rekomendasi Jual Ayam Filler Bandung dan Langkah Pembuatannya yang Perlu Diketahui

Kebutuhan akan daging ayam memang terus meningkat untuk usaha di bidang kuliner maupun rumah tangga, terutama di kota besar seperti Bandung. Daging ayam menjadi banyak digemari karena sangat mudah untuk diolah menjadi berbagai masakan. Filler pun menjadi salah satu favorit karena menyajikan daging tanpa tulang. Jenis daging ini pun dapat dibeli melalui supplier jual ayam filler Bandung dengan mudah.

Filler sebenarnya dapat dibuat sendiri di rumah asalkan dengan cara yang benar. Hal ini karena harga filler cenderung lebih mahal jika dibandingkan ayam utuh. Dengan memisahkan daging dan tulang sendiri semua bagian ayam bisa dimanfaatkan. Nah, berikut ini beberapa cara membuat filler dan rekomendasi tempat untuk membelinya.

Cara Membuat Ayam Filler di Rumah

Olahan daging ayam tanpa tulang memang menjadi favorit banyak orang. Jenis ayam ini sangat mudah dan praktis untuk diolah menjadi berbagai sajian lezat. Daging ini juga bisa didapatkan di tempat jual ayam filler Bandung dengan harga yang relatif terjangkau. Jika ingin membuatnya sendiri, berikut ini beberapa langkah yang perlu diketahui untuk membuat filler.

1. Bersihkan Ayam dan Pisahkan Menjadi Beberapa Bagian

Sebelum dijadikan filler, pisahkan kulit ayam terlebih dahulu kemudian cuci hingga bersih di bawah air yang mengalir sampai tidak terasa licin lagi. Lalu, potong dan pisahkan bagian kepala, leher serta kaki hingga menyisakan badan, sayap, dan paha ayam.

Selanjutnya, siapkan talenan dan pisau yang tipis serta tajam. Penggunaan pisau yang tajam ini akan membantu daging ayam terpotong dengan mudah dan rapi.

2. Buang Tulang Ayam

Dalam proses membuang tulang ayam sebaiknya ketika kondisinya tidak beku. Letakkan bagian dada ayam di atas talenan kemudian bentangkan sayap, lalu susuri sendi dan sayat dagingnya untuk mengeluarkan tulang. Kemudian buang bagian sayap ayam, lakukan pada keduanya.

Lalu, potong ayam pada bagian dada menjadi dua dan sayat dagingnya mengikuti tulang. Usahakan tidak memotong tulang dada dan biarkan menempel di punggung ayam. Barulah buang kulit dan sisa-sisa lemak yang menempel pada daging ayam.

3. Potong Filler Ayam

Memotong fillet ayam ini bisa disesuaikan dengan keinginan dan kebutuhan. Bagian filler yang besar seperti biasanya akan digunakan untuk membuat chicken katsu, tempura, steak, ayam saus asam manis dan kuluyuk. Sementara itu bagian daging yang kecil seperti sayap dan paha bisa dipakai untuk ayam kungpao, chicken finger, serta rollade atau nugget.

4. Filler Ayam Utuh

Selain dipotong beberapa bagian, filler pun bisa dimasak dalam keadaan utuh untuk diolah menjadi sajian ayam kodok. Pada umumnya masakan ini menggunakan ayam utuh dengan kulitnya. Berbeda dengan cara sebelumnya, pisahkan daging dengan menyusuri liku tulang pada bagian bawah. Setelah itu susuri bagian pangkal leher hingga ke tengah dada dan potong kembali dengan mengikuti liku tulangnya.

Jual Ayam Filler Bandung

Apabila tidak ingin mengolah daging sendiri, membeli di jual ayam filler Bandung bisa menjadi solusi. Selain harganya yang relatif terjangkau, kualitas produk daging ayamnya pun terjamin dan fresh. Selain itu, daging ayamnya yang tersedia juga bervariasi dan dapat dibeli sesuai kebutuhan.

Ayamsapi.com sebagai supplier jual ayam filler Bandung menyediakan produk daging segar baik ayam maupun sapi dengan kualitas tinggi. Tidak hanya untuk kebutuhan rumah tangga, kami pun dapat memenuhi pesanan untuk partai besar seperti restoran, catering, hotel, reseller, dan lain sebagainya.

Itulah informasi selengkapnya mengenai jual ayam filler Bandung. Ayam filler ini dikenal dengan harganya yang cukup mahal. Namun, kelebihannya yang mudah diolah membuatnya menjadi disukai banyak orang untuk dikonsumsi sehari-hari. Ayamsapi.com menawarkan daging ayam filler dengan kualitas terbaik dan terjaga kesegarannya. Harganya pun relatif terjangkau dan bisa langsung dibayarkan melalui sistem COD.